DAERAH

Warga Nunukan Serahkan Senjata Api Rakitan Secara Sukarela ke Satgas Pamtas RI-Malaysia
DAERAH

Warga Nunukan Serahkan Senjata Api Rakitan Secara Sukarela ke Satgas Pamtas RI-Malaysia

ayobaca.co, Nunukan – Wujud sinergi dan kedekatan antara prajurit Satgas Pamtas RI-Malaysia Yonarmed 11/GG Kostrad dengan masyarakat perbatasan kembali membuahkan hasil positif. Seorang warga bernama MI (38), beralamat di Dusun Sei Kelayan, Desa Sekaduyan Taka, Kecamatan Sei Menggaris, Kabupaten Nunukan, secara sukarela menyerahkan 1 pucuk senjata api rakitan laras panjang jenis penabur kepada personel Pos Sei Ular, SSK II Satgas Pamtas RI-MLY, Jumat (02/05/25). Penyerahan senjata berlangsung di Pos Sei Ular. Senjata diterima langsung oleh Danpos Sei Ular, Peltu Jumadi, didampingi oleh Danru Serda Alvhonius Bhoby serta beberapa personel lainnya. Barang bukti berupa 1 pucuk senjata api rakitan jenis penabur tersebut saat ini telah diamankan oleh Satgas Pamtas. Kegiatan ini berawal dar...
Hari Buruh 2025 : JMSI Kaltim Dukung Aksi Damai Demi Kesejahteraan Pekerja
DAERAH

Hari Buruh 2025 : JMSI Kaltim Dukung Aksi Damai Demi Kesejahteraan Pekerja

ayobaca.co, Samarinda- Seruan damai disampaikan Ketua Jaringan Samarinda, Seruan damai disampaikan Ketua Jaringan Media Siber Indonesia (JMSI) Kalimantan Timur (Kaltim), Mohammad Sukri, jelang peringatan Hari Buruh Sedunia yang akan berlangsung besok, 1 Mei 2025. Mohammad Sukri menekankan pentingnya menjaga ketertiban saat aksi, sekaligus memastikan aspirasi buruh tetap menjadi fokus utama. Ia berharap aksi-aksi dalam memperingati Hari Buruh dapat berlangsung damai dan tidak mengganggu aktivitas publik. “Diharapkan semua elemen masyarakat bisa menjaga keamanan dan ketertiban lalu lintas. Jangan sampai kehadiran kita malah menjadi beban bagi masyarakat,” ujarnya saat dimintai keterangan pada Rabu malam, 30 April 2025. Lebih lanjut Sukri menyatakan bahwa JMSI Kaltim sangat menduk...
Generasi Muda Sadar Lalu Lintas: Polres Kukar Edukasi Santri di Tenggarong Seberang
DAERAH

Generasi Muda Sadar Lalu Lintas: Polres Kukar Edukasi Santri di Tenggarong Seberang

ayobaca.co, KUTAI KARTANEGARA – Polres Kutai Kartanegara (Kukar) melalui Satuan Lalu Lintas (Satlantas) kembali menggencarkan upaya edukasi keselamatan berkendara bagi generasi muda lewat Program Polisi Sahabat Santri (Polsantri), Senin (28/4/2025)lalu. Kegiatan ini dilaksanakan di Pondok Pesantren Nahdlatul Wathan, Jalan KH. Muhsan Makbul RT.30, Desa Bangun Rejo, Kecamatan Tenggarong Seberang, dengan tujuan membentuk santri sebagai pelopor tertib berlalu lintas di lingkungan masyarakat. Program ini dipimpin langsung oleh Kasatlantas Polres Kukar, Iptu Ahmad Fandoli, yang turut didampingi para Kanit jajaran Satlantas serta beberapa personel yang terlibat dalam kegiatan sosialiasi ini. "Polsantri merupakan program unggulan Satlantas Polres Kukar yang melibatkan para santri sebagai ...
Kemenangan Aulia–Rendi di PSU Kukar Diterima Semua Pihak, Kukar Menuju Era Baru
DAERAH, POLITIK

Kemenangan Aulia–Rendi di PSU Kukar Diterima Semua Pihak, Kukar Menuju Era Baru

ayobaca.co, KUTAI KARTANEGARA - Pemungutan Suara Ulang (PSU) Pilkada Kutai Kartanegara (Kukar) 2024 Pasca Putusan MK telah selesai, pemimpin baru telah terpilih dan Pasangan lain telah menerima dengan lapang dada demi kemajuan Tanah Kutai Pemungutan Suara Ulang (PSU) Pilkada Kutai Kartanegara (Kukar) telah resmi berakhir dengan kemenangan pasangan Aulia Rahman Basri dan Rendi Solihin, sesuai hasil rapat pleno terbuka Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kukar pada Kamis malam (24/4/2025). Hingga selesainya masa sanggah yang diberikan KPU atas hasil rekapitulasi PSU Pilkada Kukar tidak ada satupun laporan yang masuk ke website resmi Mahkamah Konstitusi (MK) Republik Indonesia (RI). Kemenangan Aulia–Rendi diumumkan usai rekapitulasi suara dari 20 kecamatan yang menunjukkan perolehan 209.905 ...
Dikira Beristirahat, Pria Ditemukan Meninggal Dunia di Tumpukan Tanah Besi Tua
DAERAH, HUKUM

Dikira Beristirahat, Pria Ditemukan Meninggal Dunia di Tumpukan Tanah Besi Tua

ayobaca.co, KUTAI KARTANEGARA – Seorang pengepul besi tua ditemukan tidak bernyawa di area galangan kapal milik H. Usman di Desa Kutai Lama, Kecamatan Anggana, pada Minggu (27/4/2025) siang. Korban berinisial J (47) diketahui sedang mencari besi tua sebelum akhirnya ditemukan meninggal dunia. Menurut Kapolres Kukar,AKBP Dody Surya Putra melalui Kapolsek Anggana AKP Akhmad Wira Taryudi, Peristiwa tersebut terjadi di Jl. Pelabuhan Handil Soppeng RT.10 sekitar pukul 12.30 Wita. Seorang pekerja bernama Wahidi yang pertama kali melihat korban tergeletak kemudian menghubungi Heriyanto untuk memastikan kondisi korban. Setelah diperiksa, korban dinyatakan sudah meninggal dunia di lokasi kejadian. "Wahidi melihat korban sejak pukul 08.30 Wita datang menggunakan sepeda motor berwarna merah sam...
Penangkapan Bandar Narkoba di Kukar, Polisi Temukan Sabu Siap Edar
DAERAH, HUKUM

Penangkapan Bandar Narkoba di Kukar, Polisi Temukan Sabu Siap Edar

ayobaca.co, KUTAI KARTANEGARA – Seorang bandar asal Nganjuk berinisial H (26) ditangkap personel Polsek Kembang Janggut kedapatan membawa narkotika jenis sabu di Dermaga Penyebrangan PT. Rea Kaltim, Desa Pulau Pinang, Kecamatan Kembang Janggut, Jumat malam (25/4/2025). Menurut Kapolres Kukar,AKBP Dody Surya Putra melalui Kapolsek Kembang Janggut, AKP Pujito menungkapkan penangkapan tersebut berlangsung sekitar pukul 21.30 WITA setelah petugas menerima laporan masyarakat yang mencurigai adanya peredaran narkotika di kawasan tersebut. Polsek Kembang Janggut segera menindaklanjuti informasi itu dengan melakukan penyelidikan di lokasi. Saat tim sampai di dermaga, tersangka H terlihat berdiri seorang diri menunggu kapal fery. Petugas kemudian melakukan penggeledahan badan secara menyeluru...
Solid di Lapangan, Kompak di Redaksi: Liga JMSI Se-Kaltim Siap Digelar
DAERAH, OLAHRAGA

Solid di Lapangan, Kompak di Redaksi: Liga JMSI Se-Kaltim Siap Digelar

ayobaca.co, BALIKPAPAN — Komitmen membangun kebersamaan dan mempererat jaringan antar pelaku media kembali ditegaskan Jaringan Media Siber Indonesia (JMSI) melalui gelaran Liga JMSI Se-Kaltim 2025. Turnamen internal ini akan berlangsung pada Sabtu, 3 Mei 2025, di Lapangan Foni Soccer Stadium, Balikpapan Barat, dengan diikuti perwakilan JMSI dari lima kabupaten/kota se-Kalimantan Timur. Kegiatan ini mengusung tema "Menjaga Solidaritas, Menjalin Silaturahmi" dan diprakarsai oleh JMSI Balikpapan sebagai tuan rumah. Turnamen akan mempertemukan tim JMSI dari Samarinda, Bontang, Kutai Kartanegara, Penajam Paser Utara, dan Balikpapan. Ketua JMSI Balikpapan, David Purba, menyampaikan bahwa kegiatan ini lahir dari semangat untuk memperkuat fondasi organisasi melalui cara yang lebih segar, ink...
Kunjungan Fraksi Golkar ke PWI Kaltim: Dorong Profesionalisme dan Kesejahteraan Wartawan
DAERAH

Kunjungan Fraksi Golkar ke PWI Kaltim: Dorong Profesionalisme dan Kesejahteraan Wartawan

ayobaca.co, SAMARINDA – Ketua fraksi Golkar DPRD Kaltim Muhammad Husni Fachruddin didampingi M. Udin anggota fraksi Golkar DPRD Kaltim berkunjung dan bersilaturahmi dengan jajaran pengurus Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kaltim di Kantor PWI Kaltim Jalan Biola 8, Samarinda, Rabu (23/4/2025). Kehadiran Ketua fraksi Golkar dan anggota disambut Ketua PWI Kaltim Abdurrahman Amin, Wakil Ketua Bidang Organisasi Wiwid Marhaendra Wijaya, Wakil Ketua Bidang Aset Bayu Surya, Sekretaris Achmad Shahab, Bendahara M. Heldiyanur dan jajaran pengurus PWI Kaltim. Ketua PWI Kaltim Abdurrahman Amin mengucapkan terima kasih atas kehadiran Ketua fraksi Golkar dan anggota. Ia mengapresiasi kerja sama DPRD Kaltim dengan PWI Kaltim yang selama ini sudah berjalan dengan baik. Dikatakan, pers sebagai pi...
GRATISPOL Diresmikan! Rudy Mas’ud Wujudkan Janji Kaltim
DAERAH, HEADLINE

GRATISPOL Diresmikan! Rudy Mas’ud Wujudkan Janji Kaltim

ayobaca.co, SAMARINDA - Bukan Hisapan jempol belaka, Gubernur Kalimantan Timur (Kaltim), Rudy Mas'ud (Harum) begitu gencar mewujudkan janji-janji kampanyenya di hadapan masyarakat sebutan Daerah Benua Etam itu. Tak diragukan lagi, satu diantara program unggulannya itu, adalah Gratispol. Program duet andalan pemimpin muda Kaltim bersama Wakil Gubernur, Seno Aji ini, berhasil diluncurkan. Disaksikan antusias ribuan tamu peserta secara meriah di Plenary Hall GOR Kadrie Oening Samarinda, pada Senin (21/4/2025) pukul 09.00 Wita. Sejak dilantik 20 Februari 2025 lalu, dalam briefing setiap Senin, Harum selalu mengingatkan agar seluruh perangkat daerah bekerja cepat, cerdas, tuntas, dan Ikhlas. Tak hanya itu, pria yang pernah menjabat sebagai Legislator Senayan Dapil Kaltim ini, juga beke...
Satgas Pamtas RI-Malaysia Terima Penyerahan Senjata Rakitan dari Warga Desa Apauping
DAERAH

Satgas Pamtas RI-Malaysia Terima Penyerahan Senjata Rakitan dari Warga Desa Apauping

ayobaca.co, Malinau - Satuan Tugas Pengamanan Perbatasan (Satgas Pamtas) RI–Malaysia Yonzipur 8/SMG kembali menerima penyerahan satu pucuk senjata api rakitan laras panjang jenis penabur dari warga perbatasan secara sukarela, Minggu (20/04/25). Penyerahan dilakukan oleh Bapak LB (62) di Desa Apauping, Kecamatan Bahau Hulu, Kabupaten Malinau, Kalimantan Utara. Penyerahan tersebut berlangsung pada pukul 14.00 WITA di rumah Kepala Desa Apauping dan disaksikan langsung oleh Danpos Apauping SSK II Letda Czi Silman Adi Darma beserta tiga personel, Babinsa Koramil 0910-04/Pujungan Koptu Yoel Manan, Kepala Desa Apauping Bapak Yakub Jalung, serta Ketua Adat Desa Apauping Bapak Daud Lawing. Bapak LB menyatakan bahwa senjata rakitan tersebut sudah tidak digunakan dan disadari memiliki potensi m...